PEMBELAJARAN FUN SCIENCE EXPERIMENT DALAM PENGEMBANGAN KREATIVITAS ANAK USIA DINI DI TK PERTIWI BOJONGSARI KECAMATAN KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS

Penulis

  • Susi Susanti UIN. Prof. K. H. Saifuddin Zuhri, Indonesia
  • Wahyu Purwasih UIN. Prof. K. H. Saifuddin Zuhri, Indonesia

Kata Kunci:

Pendidikan Anak Usia Dini, Fun Science Experiment, Kreativitas

Abstrak

Pembelajaran dengan menerapkan percobaan yang menyenangkan, dibutuhkan dorongan dari guru dan orang tua. Pengembangan kreativitas anak melalui eksperimen dibutuhkan sarana dan prasarana yang memadai dan mendukung. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pembelajaran fun science experiment yang diterapkan guru dalam pengembangan kreativitas anak usia dini. Penelitian ini menggunakan metode penelitian lapangan (field research) yang bersifat deskriptif kualitatif. lokasi yang diteliti adalah TK Pertiwi Bojongsari Kecamatan Kembaran Kabupaten Banyumas. Dengan subjek penelitian meliputi, guru kelompok B2, anak-anak kelompok B2, dan orang tua kelompok B2. Hasil penelitian tentang Pembelajaran Fun Science Experiment dalam Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini di TK Pertiwi Bojongsari Kecamatan Kembaran Kabupaten Banyumas, yaitu: 1) Pembelajaran dengan menerapkan eksperimen tenggelam dan terapung, eksperimen pasir warna, eksperimen tissue pelangi, eksperimen susu warna atau susu pelangi, dan eksperimen mobil-mobilan bertenaga angin memberikan dampak positif terhadap perkembangan kreativitas anak. Sikap dan ide kreatif anak muncul dengan penerapan eksperimen. 2) Faktor pendukung dan penghambat berasal dari dalam diri anak dan dari luar seperti kondisi fisik dan psikis, sarana dan prasarana, serta peran guru dan orang tua pada pembelajaran fun science experiment yang diterapkan guru dalam pengembangan kreativitas anak usia dini. 

Referensi

Ahmad Susanto, Perkembangan Anak Usia Dini (Pengantar dalam Berbagai Aspeknya) Jakarta: Kencana Prenada, 2012.

Arianti, “Peranan Guru dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa,” Didaktika Jurnal kependidikan, no.2. (2018).

Aris Priyanto, “Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini melalui Metode Bermain”, Jurnal Ilmiah Guru “COPE”, no.2 (2014).

Agustinus Bandur, Peneliian Kualitatif Studi Ilmu Multi-DisiplinKeilmuan dengan Nvivo 12 Plus Jakarta: Mitra Wacana Media, 2019.

Dilla Fadhillah & Hamdan Siti Hamsanah Fitriani, Strategi Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas Rendah Yogyakarta: Penerbit Samudra Biru, 2019.

Djam’an Satori & Aan Komariah,. Metodologi Penelitian Kualitatif Bandung: Alfabeta, 2020

Hamzah B. Uno, dkk, Pengembangan Kurikulum Rekayasa Pedagogik dalam Pembelajaran Depok: Rajawali Pers, 2018.

Juliansyah Noor, Metodologi Penelitian: Skripsi, Tesis, Disertasi, dan Karya Ilmiah (Jakarta: Prenada Media Group, 2013.

Lexy J. Moleong, Metodologi Penelitian Kualitatif Bandung: Remaja Rosdakarya, 2016.

Muhibbin Syah, Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru Bandung:

Remaja Rosdakarya, 2017.

Mulyani, Perkembangan Dasar Anak Usia Dini Yogyakarta: Gava Media, 2018.

Novi Mulyani, Dasar-Dasar Pendidikan Anak Usia Dini Yogyakarta: Kalimedia, 2016.

Pamelia Qaulan Tsaqila Madani & N. Kardinah, “Penerapan Sistem Belajar Fun Science Pada Anak Usia Dini di Desa Cimekar,” Proccedings UIN Sunan Gunung Djati Bandung, no. 1(2021)

Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D Bandung: Alfabeta, 2011.

Sari Wahyuni, Qualitative Research Method: Theory and Practice Jakarta Selatan: Salemba Empat, 2012.

Suci Utami Putri, Pembelajaran Sains untuk Anak Usia Dini Bandung: UPI Sumedang Press, 2019.

Tritanto, Model Pembelajaran Inovatif Jakarta: Prestasi Pustaka, 2007.

Unduhan

Diterbitkan

2023-07-11

Cara Mengutip

Susi Susanti, & Wahyu Purwasih. (2023). PEMBELAJARAN FUN SCIENCE EXPERIMENT DALAM PENGEMBANGAN KREATIVITAS ANAK USIA DINI DI TK PERTIWI BOJONGSARI KECAMATAN KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS. QURROTI: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 5(1), 48–56. Diambil dari https://jurnal.stpi-bim.ac.id/index.php/qurroti/article/view/156